fbpx

Mengetahui Pengertian Anak Yatim dan Perbedaannya dengan Piatu

Santunan Yatim Dhuafa

Rahmatanlilalamin.or.id – Yatim adalah seorang anak yang ditinggal ayahnya meninggal dunia sebelum mencapai usia baligh atau dewasa. Seorang muslim dianjurkan untuk menyayangi dan memuliakannya dengan cara memperlakukannya dengan baik. Rasulullah SAW dalam sebuah hadits menjamin surga bagi siapa saja yang menanggung hidup anak-anak tersebut. Bahkan, Rasulullah SAW juga mengatakan bahwa orang-orang tersebut yakni orang yang […]