Rasa Gelisah Berlebihan, Kenali Penyebabnya

Hati adalah tempat lahirnya perasaan dalam diri manusia, hati juga memiliki peran dalam menentukan sifat baik atau buruknya manusia. Menjaga kesucian dan kebersihan hati merupakan salah satu perkara yang sangat dianjurkan dalam islam, Rasulullah saw. Bersabda ” Ingatlah bahwa di dalam jasad itu ada segumpal daging, Jika baik maka baik pula seluruh jasadnya”. Hati sebagai […]
Sedekah Di Pagi Hari Dengan Shalat Dhuha

Allah swt. bersumpah dengan waktu dhuha dalam beberapa ayat Al-Quran. Dalam pembukaan QS. Asy-Syams Allah swt. berfirman “Demi matahari dan demi waktu dhuha”. Bahkan, ada surat khususs dalam Al-Quran yang bernama Adh-Dhuha. Pada pembukaan Qs. Adh-Dhuha Allah swt berfirman “Demi waktu dhuha”. Dalam hal ini Imam Arrazi menerangkan bahwa setiap Allah bersumpah dengan sesuatu, itu […]